Sabtu, 23 Juli 2011

sekedar Nasehat2

Kusrin; 085720232251
Rasulullah SAW bersabda : Ada dua anugrah yg di sia-siakan manusia; kesehatan dan waktu” (HR. Bukhari) DS
Ibnu Qayyim berkata: “salah satu cirri sehatnya hati adalah ia senantiasa mersa rindu&berhasrat untuk berkhitmat/mengabdi dan taat kepada Allah, sebagaimana halnya orang yg lapar menginginkan makanan&minuman”.
Dari Abu Dzar radiallahuanhu, Rasulullah SAW bersabda: Senyumanmu di wajah saudaramu adalah sedekah (HR. At-Tirmizi).
“Wahai manusia sembahlah Tuhanmu yang telah menciptakankamu dan orang2 yg sebelum kamu, agar kamu bertaqwa” (QS Al-Baqarah 121).
Berhati-hatilah terhadap buruk sangka, Sesungguhnya buruk sangka adalah ucapan yg bodoh. (HR. Bukhari).
Tiada seorang Nabi pun kecuali diberi mukjizat yg dapt membuat manusia beriman kepadanya (HR. Bukhari, Muslim, Ahmad)
Harta & anak adalah perhiasan dunia tetapi amal kebajikan yg terus menerus adalah lebih baik pahalanya di sisi Allah serta lebih baik u/menjadi harapan. (QS. 18: 46)
Ya Rasulullah, apakah keselamatan itu? “Beliau menjawab: “jagalah lidahmu, luaskanlah rumahmu, menangislah atas kesalahan dan dosa2 mu” (HR. Bukhari-Muslim).
Sesungguhnya Rabb kalian Hayyun Kariimun, malu dr hamba-Nya apabila mengangkat ke 2 tangannya kepd-Nya lalu dikembalikan dalam keadaan kosong (HR. Abu Dawud.dll).
Sesungguhnya di antara manusia terdapat keluarga Allah, ditanyakan ; Siapa mereka ya Rasulullah? Jawb: Mereka adalah ahlul Quran. Mereka keluarga Allah & org2pilihan-Nya (HR. Ahmad).
Said bin Zubair berkata: “Sesungguhnya hakikat takut itu adalah engkau takut kepada Allah. Sehingga rasa takutmu itu mencegahmu berbuat maksiat. Itulah hakikat takut”. ( Dinukil dari Al-Khasyyah wa Baka) .
Nabi SAW jika bepergian berlindung dari kesukaran perjalanan, kesedihan saat kembali dan lemah/malas dalam beribadah setelah dulunya semangat/rajin.
Dan barang siapa berpaling dari Al-Quran, Kami biarkan setan (menyesatkannya) dan menjadi teman karibnya). (QS. 43: 36)
Beruntunglah org yg mendapatkan dalm lembaran (kehidupan)nya istigfar yg banyak ( Shohih Ibnu Majah XI/411 no 3950, Syaikh Al-Abani berkata Hadits ini Shahih.
Thalaq bin Habib berkata, “ Sesungguhnya hak-hak Allah lebih besar dari yg bias hamba tunaikan & nikmat Allah itu lebih banyak dari yg bias di hitung. Maka hendaklah seseorang itu bertaubat di pagi & sore hari”. (Siyar A’alam An-Nubala, 4/602).
Dan org2 yg beriman& mengerjakan kebajikan, mereka itu penghuni syurga. Mereka kekal di dalamnya. (QS.2: 82)
Sesungguhnya beruntunglah orang2 yg beriman, (yaitu) orang2 yg khusu’ dalam sholatnya” (QS: Al-Mu’minun: 1-2)
Dan sungguh Al-Quran itu benar-benar suatu peringatan bagimu dab bagi kaummu, dan kelak kamu akan diminta pertanggungjawaban”. (QS. Az-Zukhruf: 44).
“Saat aku tak paham maksud Rabb ku, aku memilih tetap percaya. Saat aku tertekan oleh kekecewaan, aku memilih bersyukur. Saat rencana hidupku, aku memilih berserah diri. Saat putus asa melingkupiku, aku memilih tetap maju.. Dan saat ingin mengirimkan SMS/pesan ini , aku memilihmu ..karna aku yakin bahwa dirimu ,,, sangat berharga di hadapan-Nya..Apapun yg terjadi padamu saat ini tetap PERCAYA, BERSYUKUR, dan BERSERAH DIRI,,karna Allah sedang merajut yg terbaik bagimu..”
Sungguh Tuhan Melapangkan dan membatasi rezeki bagi siapa yg dikehendaki, sesungguhnya Dia Maha Mengetahui, Maha Melihat hamba-hamba-Nya”. (QS. 17: 30).
Lelah fisik obatnya istirahat, lelah hati obatnya dzikrullah&berkhusnudzon, lemah iman maka carilah majelis ilmu & lemah ukhuwah maka bersilaturrahimlah, jangan pernah meminta Allah u/meringankan bebanmu tapi mintalah Allah u/menguatkan tulang punggung mu agar kita bias slalu member yg terbaik.---iya---
Hai anak Adam, infaqkanlah (nafkahkanlah hartamu), niscaya aku member nafkah kepadamu (HR. Muslim) .
Jangan berat hati bila rezeki kita sudah waktunya berpindah kepada hamba Allah lainnya, sepanjang di jalan yg halal kita harus belajar ikhlas dan rela, insyaallah besok lusa aka nada rezeki jatah kita lagi. Karena rezeki takkan pernah ketukar.
Sesungguhnya perbuatan baik itu mendatangkan keceraghan pada wajah & cahaya pada hati, kelpangan rezeki, kekuatan badan & kecintaan dari semua makhluk.” (HR. Ibnu Abbas).
“Tiada iri hati kecuali terhadap dua perkara, yakni seorang yg diberi Allah hrta lalu dia membelanjakannnya pada jalan yg benar, dan seseorang yg di beri Allah ilmu dfan kebijaksanaan dan mengajarkannya (HR. BUKHARI).
“Dunia itu terlaknat & dilaknat apa-apa yg ada padanya, kecuali dzikir kepada Allah Subhanallahu wa ta’ala. Ketaatan kepada-Nya, org yg berilmu & org yg belajar ilmu (HR. Tirmidzi & Ibnu Mjah dari Abu Hurairah ra).
Doa yg biasa di baca Rasulullah ialah: Baarakallahu laka wa baarakaa’alaika wa jama bainakuma fii khair”. (HR. Ahmad)
“Jangan sekali-kali seorang laki-laki bersendirian dgn seorang perempuan, melainkan si perempuan itu bersama mahramnya”. (HR. Ahmad, Bukharai, dan Muslim).
Manusia adaah Khalifah di muka bumi, maka harus mengelola bumi beserta segenap penghuni & pengisinya dgnbaik, pemikirannya,karyanya manusia harus punya fungsi&peran terhadap sesamanya, dgn ilmu, karna orang berilmu py karakteristik berakhlak, tdk sombong, menghiasi dir dengan hati yg bersih, “Barang siapa berjalan u/mencari ilmu Allah pasti akan memudahkan jalannya ke syurga (HR. MUSLIM).
“Kemuliaan org adalah agamanya, harga dirinya (kehormatannya) adalah akalnya,sedangkan ketinggian kedudukannya adlah akhlaknya”. (HR. Ahmad & Al-Hakim).
Setiap potong waktu adalah momentum, setiap penggalan masa adalh kesempatan, masing2 punya fungsi dan karakter,
Seorang muslim adalah orang yg kaum muslim lainnya selamat dari gangguan lisannya& tangannya. Dan seorang muhajir (org yg berhijrah) adalah org yg meninggalkan apa yg di larang oleh Allah.” (HR. Bukhari dan Muslim).
Dunia adalah fatamorgana yang terus memanjang & merupakan malam yg gelap. Pencari dunia bagaikan org yg meminum air laut, semakin byk dia meminumnya, maka akan semakin haus.(As-Siyar (V/23))
Ada 3 golongan yg berhak di tolong Allah SWT: (diantaranya); seorang menikah karena ingin memelihara kehormatannya ( HR. Ahmad).
Dari Nabi SAW, beliau bersabda: Sesungguhnya Allah Yg Maha Agung akan menerima taubat seseorang seblum nyawasampai di tenggorokan (sebelum sekarat). (HR. Tirmidzi).
Orang hebat tidak dihasilkan melalui Kemudahan, kesenangan, ketenangan : Mereka dibentuk melalui kesukaran, tantangan serta air mata, ketika engkau mengalami sesuatu yg sangt berat dan mersa ditinggalkn sendiri dalam hidup ini…ingatlah, bahwa slalu ada Allah yg tak pernah lelah menemani sekalipun engaku sering mengkhianatinya. Maka jagalah slalu keberadaan Allah dlm hatimu agar Allahpun slalu menjgamu dlm genggaman-Nya.
Hakekat syukur adalah mengakui nikmat tersbut dari dzat Yg Maha Memberi nukmat & tdk menggunakannya untk selain ketaatan kepada-Nya (Tafsir Qurtubi 9/225).
Ada tiga 3 tahapan kebaikan utk mencapai dan menikmati kesuksesan yakni; Memiliki tujuan yg baik, menggunakan cara yg baik & mempunyai semangat juang yg tinggi.
Nasehat Ibnu Qayyim: sesungguhnya dzikir adalah makananpokok bagi hati & ruh, apabila hamba Allah gersang dari siraman dzikir, maka jadilah ia bagaikan tubuh yg terhalang u memperoleh makanan pokoknya.
Doa indah yg kuperuntukkan u saudaraku: Ya Rabb Anugrahkanlah saudaraku ini ketenangan dalam hatinya,,, kekhusu’an dalam ibadahnya, kemudahan dlam setiap urusannya, kesabaran dalam setiap maslah yg ia hadapi, keberkhan dalam usianya, istiqomah dalam agamanya, manfaat dalam hidup dan hartanya, kemantapan iman dalm hatinya, dan jdaikan ia pejuang syuhada yg membela agamaMu sehingga ia abadi dalam syurgaMu.
Ada ribuan alasan untuk berheni, tapi ckp 1 alsan u kembali melngkah. Ada ribuan alasan u keluar, tapi cukp 1 alasan tetap tinggal. Ada ribuan alasan untk menyerah, tapi cukp 1 alasan u tetap berjuang. Ada ribuan alasan u marah, tapi cukp 1 alasan u tetap sabar. Ada ribuan alasan u berpaling, tp cukup 1 alasan u memntapkan hati. 1 alsan itu adalah Hanya karena Engkau Ya ALLAH.
Dari Abdullah bin Mas’ud RA bahwa Nabi SAW bersabda: tidak akan masuk surga orang yg dihatinya ada setitik kesombongan. (HR. Muslim).
“Barang siapa membanggakan dirinya sendirinya dan berjalan dengan angkuh maka dia akan menghadap Allah dan Allah murka kepadanya”. (HR. Ahmad).
“Ingatlah bahwa apa yg hari ini tak mau anda mulai mengerjakannya, besok pun belum tentu anda mau mulai mengerjakan (Hukama).
Ada ribuan alasan u berhenti, tapi ada 1 u kembali melangkah. Ada ribuan alasan u tetap tggal. Ada ribuan alasan u menyerah. Tapi cukup 1 alasan u tetap berjuang. Ada ribuan alasan u marah, tapi ada 1 alasan u tetap sabar. Ada ribuan alasan u berpaling, tapi cukup 1 alasan u memantapkan hati. 1 alasan itu hanya Engkau Ilahi Rabbi.
Diriwayatkan bahwa: Seorang salaf berkata, “seorang mukmin itu menyedikitkan perkataan & memperbanyak amal. Adapun orang munafik, ia memperbanyak perkataan & menyedikitkan amal”.
( Hasha’idul –Alsun).
Antara AKU & saudara seperjuanganku “Andaikan Dakwah bisa tegak dgn seorang diri, tak perlu Musa mengajak Harun, tak perlu pula Rasulullah SAW mengajak Abu Bakar u menerimanya hijrah. Meskipun pengemban dakwah itu seorang alim, faqih & Memiliki azam yg kuat. Tetapi saja ia manusia lemah & akan selalu membutuhkan saudaranya, meskipun saudaranya itu memiliki banyak keterbatasan. JAGALAH Ia dan jangan Kau sia-siakan saudaramu, karena IA sangat mahal Harganya.
Ilmu itu didapat dgn lidah yg bemar bertanya dan akal yg suka berfikir (Abdullah ibnu Abbas Rodihiallahu’anhu).
Ikhwafillah apapun posisis kita hari ini; Buatlah orang tua kita bangga dgn kelahiran kita. Buatlah sahabat kita bangga punya teman seperti kita. Buatlah tetangga bangga dgn kemulaiaan akhlak yg kita miliki. Buatlah Allah bangga memiliki hamba seperti kita dgn amalan terbaik kita di hadapan-Nya, buatlah ummat bangga dgn sejarah yg kita tinggalkan. (kusrin)
“Jangan jadikan kurangnya rezeki mengahalangi kita u bersedekah. Jangan jadikan dinginnya air menghalangi kita u berwudhu. Jangan jadikan demi mengejar waktu menghalangi kita u sholat dhuha 2 rakaat. Jangan jadikan alasan ngantuk menghalangi kita u sholat tahajjut beberapa rakaat. Jangan jadikan sibuk menghalangi kita u tilawah beberapa halaman, Jangan jadikan alasan pulsa mengahalangi kita u tidak menyebarkan sms ini. (kusrin)
Allah lah yg menjadikan tertawa dan menangis, Allah lah yg menjadikan kematian dan kehidupan. Allah lah yg menjadikan laki-laki dan perempuan. Allah lah yg menjadikan kekayaan dan kecukupan. (disadur dr QS. An-Najm: 43-48).
Ya Rasulullah; apakah keselamatan itu? “Beliau menjawab; jagalah lidahmu, luaskanlah rumahmu, menangislah atas kesalahan dan dosa-dosamu. (HR. Bukhari-Muslim)
Belilah kesulitanmu dgn sedekah, obatlah penyakitmu dgn sedekah, perbanyaklah sedekah karna dia dapt memanjangkan umur, bersedekah lah sebab bala tidak pernah mendahului sedekah, pancinglah rezeki dgn sedekah, jemputlah jodoh dgn sedekah. JANGAN PERNAH RAGU DGN JANJI ALLAH
Dari Abdullah bin Mas’ud: bahwa Rasulullah SAW bersabda: Tidak akan masuk syurga orang yg dihatinya ada setitik kesombongan. (HR. Muslim)
Abu Dzar ra; Rasulullah SAW bersabda: senyummu di wajah saudaramu (seagama) adalah sedekah (HR. At-Tirmizi)
Sesungguhnya di antara manusia terdapat keluarga Allah, di tanyakan; siapa mereka ya Rasulullah? Jawab; mereka adalah ahlul Quran, mereka adalah keluarga Allah & oorang2 pilihan-Nya. (HR. Ahmad).
Kesengsaraan yg paling sengsara ialah miskin di dunia dan di siksa di akhirat. (HR. Ath-Thabrani).
Wahib bin al-Warid berkata, “Jika kamu mampu u mengungguli seseorang dlm perlombaan menggapai ridho Allah, lakukanlah. “Al-Hasan berkata, “Apabila engkau melihat seseorang mengunggulimu dalam masalah dunia, maka unggulilah dia dlam masalah akhirat.” (Latho’if Ma’arif).
Barang siapa yg mengumpulkan harta haram, lalu ia meyedekahkannya, maka ia tidak memperoleh pahala darinya & dosa terbeban atas dirinya.” (HR. Ibnu Hibban).
Semakin kita menjauh dari waktu kelahirn kita, semakin kita mendekati waktu kematian.
Abu Hurairah berkata: Sekikir-kikirnya umat manusia adlh org yg kikir mengucap salam & selemah-lemah manusia adlh yg lemah membaca doa (ash-Shahihah (601)).
Perbanyaklah stock syukur dan sabar, karena rezeki dan musibah datang secara tiba-tiba serta tak disangka-sangka”
Nabi SAW bersabda: jadilah org yg slalu menghindari hal yg dikhawatirkan berbahaya di akhirat, niscaya engkau akan jd orang yg paling rajin beribadah (Ibn Majah: 4217).
Kesengsaraan yg paling sengsara ialah miskin di dunia dan disiksa di akhirat (HR. Ath-thabrani)
Barang siapa yang mengumpulkan harta haram, lalu ia menyedekahkannya, maka ia tdk memperoleh pahala darinya & dosa terbeban atas dirinya. (HR. Ibnu Hibban)
Wasiat Umar Al-Faruq, “Cukuplah dosa seseorang, apabila aib yg ada pada seseorang menjadi jelas baginya. Sementara ia tidak tahu, bahwa aib itu ada pada dirinya sendiri & ia membenci org2 karena itu.” (Az-Zuhd, Ibnu Mubarok).
Siapa yg senang untk di lapangkan Rezekinya dan dipanjangkan umurnya, hendaknya ia menyambung tali silatrrahim.”(HR. Bukhari)
Menyia-nyiakan waktu lebh jelek dari kematian. Menyia-nyiaan waktu akan memutuskanmu (membuat lalai) dari Allah & negeri akhirat . Sedangkan kematian hanyalah memutuskanmu dari dunia & penghuninya. (Al-Fawa’id, Ibnu Qayyim).
Orang yg pandai baca Al-Quran akan bersama Malaikat yg mulia lagi berbakti, dan yg baca tetapi sulit dan terbata-bata maka dia mendapat dua pahala.(HR. Bukhari & Muslim).
Dibalik peristiwa yg kita hadapi, renungkan & ambil hikmahnya ke arah perubahan yg lebh baik. Jangan hindari masalah, Hadapi & temukan solusinya. Jadilah manusia konsekuen.
Rasulullah SAW bersabda: Barang siapa yg tidak mensyukuri yg sedikit, mala ia tidak akan mamapu mnesyukuri sesuatu yg banyak (HR. Ahmad 4/278)
Barra Ibnu ‘Azib berkta: Termasuk kesempurnaan salam adalah menjabat tangan saudaramu ( Shahih, 442)
Jadikanlah bagian mu’min padamu ada 3;
1. Jika engkau tdk memberinya manfaat, jgn engkau menyakiti dan membahayakannya
2. Jika engkau belum bisa mengembirakannya, jgn engkau mnjadikan nya bersedih
3. Jika engkau bisa memujinya jganlah mencelanya … (Yahya Bin Muaz)
Seseungguhnya Allah Mencintai seseorang pekerja apabila bekerja secara ihsan ( HR. Baihaqi dan Tabrani).
Tidaklah seorang hamba yg membuka pintu meminta-minta, melainkan Allah membuka pintu kemiskinan untuknya” (HR. Ahmad dan At-Tirmidzi).
Hai orang2 yg beriman, janganlh kamu mengolok2 kaum yg lain kaum (karena) boleh jadi mereka yg di olok-olok lebih baik dari mereka yg mengolok-olok (QS. 49: 11).
Satu pohon bisa jd hutan….satu senyuman bisa jd persahabatan satu sentuhan bisa jd perhatian & satu teman sepertimu bisa manjadi satu kebanggaan di Hatiku selamanya…..
Jangn risaukn nikmat yg belum kita miliki, tp risauknlh akan nikmat yg belum kita syukuri….terkadang Allh menganugrahkn nikmat melalui Masalh dan memberi masalh melalui nikmat. Semoga apa yg kita terima bentuk dari Allh yg terbaik u kita dan kita senantiasa bersyukur.
Nabi saw bersabda: barang siapa yg bershalawwat kepadaku atau meminta agar aku mendptkn syafaatku pd hari kiamat nanti (Syaikh Al-Abani; shahih).
Doa indah ku peruntukkan untk saudaraku: Ya Rabb…anugrahkanlah saudaraku ini ketenangan dalm hatinya….kekhusu’an dalam ibadahnya…kemudahan dalam setiap urusannya…kesabaran dalam setiap masalah yg ia hadapi..keberkahan dalam usianya, istiqomah dalam agamanya, manfaat dalam hidup dan hartanya… kemantapan iman dihatinya, dan jadikan ia pejuang syuhada yg membela agamaMu sehingga ia abadai dalam syurgaMu…Aamiin.

sekedar kata-kata bijak dan tausiyah. Bag 4

- KATA2 BIJAK
Sesuatu yang baik, belum tentu benar. Sesuatu yang benar, belum tentu baik. Sesuatu yang bagus, belum tentu berharga. Sesuatu yang berharga/berguna, belum tentu bagus.
Jika Anda tidak bisa menjadi orang pandai, jadilah orang yang baik.
Jika kita berbuat baik, kebaikan pula yang akan kita terima kelak.

Iri hati yang ditunjukan kepada seseorang akan melukai diri sendiri.
Perlukah merasa kecil dan malu dihina? Orang yang dihina itu sebenarnya memungut pahala cum-cuma tanpa perlu bersusah payah
Kenangan indah masa lalu hanya untuk dikenang, bukan untuk diingat-ingat.
Rasa takut bukanlah untuk dinikmati, tetapi untuk dihadapi.
Ilmu pengetahuan adalah sekotak harta karun, tetapi mempraktekkannya adalah kuncinya
Lidahmu adalah bentengmu, jika engkau menjaganya maka ia akan menjagamu, dan jika engkau membiarkannya maka ia tidak akan mempedulikanmu
Lidah anda yang menentukan siapa anda.
Tiga sifat yang menyebabkan penyandangnya tidak tentram dalam hidupnya : iri, dengki, dan akhlak buruk
Ingatlah, sabar itu iman, duit bukan kawan, dunia hanya pinjaman dan mati tak berteman
Hiduplah Sesuka hatimu,
Sesungguhnya kamu pasti mati.
Cintai siapa saja yang kamu senangi,
Sesungguhnya kamu pasti akan berpisah dengannya.
Lakukan apa saja yang kamu kehendaki,
Sesungguhnya kamu akan memperoleh balasannya.
Yang penting bukan berapa lama kita hidup, tetapi bagaimana kita hidup.
Anda cuma bisa hidup sekali saja didunia ini, tetapi jika anda hidup dengan benar, sekali saja sudah cukup.
Ia yang kehilangan uang, kehilangan banyak;
Ia yang kehilangan seorang teman, kehilangan lebih banyak;
Tetapi ia yang kehilangan keyakinan, kehilangan semuanya.
Jika kejahatan di balas kejahatan, maka itu adalah dendam. Jika kebaikan dibalas kebaikan itu adalah perkara biasa. Jika kebaikan dibalas kejahatan, itu adalah zalim. Tapi jika kejahatan dibalas kebaikan, itu adalah mulia dan terpuji.
Nasihat yang baik tidak pernah datang terlambat.
Mendidik bukan hanya dengan nasihat saja.
Sebab yang menjadi sukses adalah memberikan contoh dengan perbuatan yang baik , sesuai dengan apa yang dikatakannya.
Jangan lain di kata lain di perbuatan.
Tak seorang pun sempurna. Mereka yang mau belajar dari kesalahan adalah bijak. Menyedihkan melihat orang berkeras bahwa mereka benar meskipun terbukti salah

1. Kadang hidup begitu sulit untuk dimengerti.. Entah karena emosi kita yang
membutakan logika, atau memang realita yang semakin kompleks?
Entahlah.... Namun, bagaimanapun kita harus belajar bersahabat dengan
hidup seolah akan hidup selamanya, dan melakukan yang terbaik seolah
hanya ada hari ini...

2. Kita menguburkan keraguan kita, tetapi keraguan ini terus muncul kepermukaan. Kita menutupi ketidakdamaian kita, tetapi kedok kita terus terbongkar. Pada kenyataannya kita menemukan bahwa hanya ketika kita mengejar keragu-raguan kita dan mencari kEBENARAN barulah kita mulai mendapatkan kepuasan yang sebenarnya.

3. Kegagalan kita karena kita sudah membatasi diri kita dengan hal yang realisistis atau logika sedangkan orang-orang besar berfikir tdk terbatas tetapi pd sesuatu yg tdk mungkin mereka mengatakan "I CAN"..... Jangan batasi fikirin kita tetapi terus inovatif & kreatif...

4. setiap manusia di ciptakan memiliki akal pikiran untuk berpikir.
manusia tidak ada yang bodoh dan semuanya sama. yang membedakannya adalah cara manusia belajar dan tidak pernah menyerah dalam belajar sesuatu. makin kita semangat dalam belajar sesuatu, maka makin banyak kita tahu.. hiduplah untuk belajar dan jangan untuk bermalas malasan.

5. Terima kasih adalah ucapan yang sangat simple tapi punya pengaruh yang sangat
baik bagi orang yang menerimanya, sebagai bentuk ungkapan kita menghargai apa yang telah diberikan/ dilakukan buat kita.....semoga kita tidak pernah lupa mengucapkan terima kasih saat menerima sesuatu dari orang lain..

6. Anda bertanggung jawab atas kehidupan anda. Anda tidak bisa terus
menerus menyalahkan orang lain untuk kesalahan-kesalahan dalam hidup
anda. Hidup ini sebenarnya adalah tentang melanjutkan kehidupan itu
sendiri.
You are responsible for your life. You can’t keep blaming somebody else for your dysfunction. Life is really about moving on.
~ Oprah Winfrey~

7. Dalam lubuk hati tiap orang terdapat sebuah kerinduan, yaitu rindu
untuk pulih, dipulihkan, dan memulihkan. Yaitu : menyembuhkan penyakit.
Mengutuhkan keretakan. Menyambung yang putus. Membereskan yang kacau.
Menentramkan yang rusuh. Menguatkan yang lemah. Meratakan yang miring.
Memaafkan kesalahan. Mendamaikan permusuhan.... Mengumpulkan yang
tercerai. Mempertemukan yang terpisah. Membersihkan yang tercemar.
Meneduhkan kegelisahan. Meluruskan yang bengkok. Mengadilkan apa yang
tidak adil. Merangkul yang terbuang. Menyambut yang tersisih. Menghibur
yang sedih. Memperbaiki yang rusak. Menegakkan yang terkulai.
* Andar Ismail*

8. Setiap orang bisa mendidihkan air.Bedanya terletak pada banyak air,besar api,dan lama waktunya.Bila airnya banyak dan ingin cepat maka apinya harus besar,bila apinya kecil dan airnya banyak maka waktunya lama,bila ingin waktunya cepat sementara apinya juga kecil maka airnya juga hrs sedikit,Demikianlah kesuksesan itu(a...ir yang mendidih) adalah kombinasi dari usaha(api) dan hasil yg diharapkan(air) dan kesabaran(waktu)

9. Saat Tuhan menjawab doamu, Ia menambahkan imanmu. Saat Tuhan belum menjawab doamu, Ia menambah kesabaranmu. Saat Tuhan sudah menjawab tetapi bukan doamu, Ia mau memberimu yang terbaik

10. Kita tdk bisa bersikap spti seseorg yg kapalnya karam dan duduk di ujung sekoci penolong tanpa berbuat apa2 sementara setiap org di ujung lainnya mati-matian menciduk air dan berkata, 'Terima kasih Tuhan, lubangnya tidak berada di sisi sekoci penolong saya. 'Kita semua membutuhkan org lain dan jika kita tdk mengetahuinya, kita berada dlm masalah.

11. Tidak salah jika orang miskin bergaul dengan orang kaya,tetapi jika si miskin berusaha menjadi seperti orang kaya dengan meniru gaya hidup mewah,maka dia akan tersesat untuk mendapatkan uang dengan cara apa pun. Padahal sebenarnya dia sangat berbeda,sebab sebetulnya orang kaya itu sangat berhemat karena jumlah yg merek...a habiskan untuk hidup mewah ternyata cuma sebagian kecil dari penghasilan mereka yg amat besar.

12.Kalau seorang anak hidup dengan kritik, ia akan belajar menghukum.
Kalau seorang anak hidup dengan permusuhan, ia akan belajar kekerasan.
Kalau seorang anak hidup dengan olokan, ia akan belajar menjadi malu.
Kalau seorang anak hidup dengan rasa malu, ia akan belajar merasa bersalah.
Kalau seorang anak hidup dengan dorongan..., ia akan belajar percaya diri.
Kalau seorang anak hidup dengan keadilan, ia akan belajar menjalankan keadilan.
Kalau seorang anak hidup dengan ketentraman, ia akan belajar tentang iman.
Kalau seorang anak hidup dengan dukungan, ia akan belajar menyukai dirinya sendiri.
Kalau seorang anak hidup dengan penerimaan serta persahabatan, ia akan belajar untuk mencintai dunia.

13. jangan menggunakan waktu untuk mencari talenta sebanyak-banyaknya,tetapi gunakanlah waktu untuk mengembangkan talenta yg sudah dimiliki. sebab,orang lain tidak membutuhkan orang yang memiliki banyak talenta yang pas-pasan tetapi membutuhkan orang dengan 1 talenta yang maksimal.

14. Jangan permah meminta orang lain utk mengerti anda, tetapi andalah yg harus bljr MEMAHAMI org lain. Jika engkau selalu memaksa org lain utk mengerti engkau, engkau hanya akan menuai kekecewaan. Sebaliknya jika engkau TELAH MAMPU memahami org lain maka engkau telah menghilangkan KONFLIK dan semakin byk org yg mampu engkau pahami maka semakin bijaklah engkau.

15. banyak orang "mengukur" kebahagiaan, kesuksesan, dan syukur dengan seberapa besar materi yang sudah mereka dapat, tapi terkadang kita lupa bersyukur dengan nikmat sehat,cinta, kasih sayang, kebersamaan,dan kita masih bisa diberi kesempatan hidup dan beribadah hingga detik ini.

16. Memaafkan & melupakan sakit hati kepada orang yang telah menyakiti kita memang tidak semudah meniup nyala api lilin yang akan hilang atau padam seketika tanpa meninggalkan seberkas cahaya ataupun bayangan apapun.
Cahaya api lilin yang padam dengan mudah menjadikan gelap gulita sekelilingnya, termasuk bayangan tak akan ...nampak. Inilah yang mungkin kita harapkan ada di dalam hati & diri kita memaafkan seseorang sekaligus melupakan sakit hati sampai hilang tanpa bekas.
Sulit …karena kita memang belum bisa menjadi seperti lilin yang rela berkorban demi kebahagiaan orang lain, tetapi setidaknya kita sudah berusaha berlatih menjadi seperti dia.

17. puluhan bahkan ratusan kata-kata bijak dan menggugah tidaklah akan berarti apabila yang membaca dan menemukan kata-kata tersebut tak juga bisa berubah dan bertindak menuju perbaikan setelah kata-kata tersebut diketahui dan dipahaminya.

18. Seorang profesional adalah seseorang yang dapat melakukan kesalahan sekecil mungkin dalam bekerja dan tetap dapat bekerja dengan baik sekalipun menghadapi tugas yang paling tidak disukai.

19. Orang yg mempunyai kebiasaan menunda sebuah tindakan biasanya sangat ahli menemukan alasan2 yang kedengarannya sangat masuk akal. Mereka selalu menunggu saat yang tepat untuk maju namun sayangnya seiring berlalunya waktu mereka tidak menemukan alasan yang tepat untuk bertindak sehingga ketakutannya semakin besar untuk memulai langkah awalnya.

20. Kerakusan pada dunia, memberi KELETIHAN pada HATI dan BADAN...

21. Tak mengapa jika orang-orang mengatakan kita masih hijau dan kecil karena itu pertanda masih ada harapan untuk tumbuh dan berkembang dan juga tak mengapa jika orang menganggap kita sudah matang selagi kita tidak merasa matang dan besar sendiri karena jika demikian maka akan sulit untuk tumbuh & berkembang lagi dan itu berarti tinggal menunggu busuk dan jatuhnya

22. "saya nggak benci dia kok, saya cuma sakit hati aja".
Itulah yang biasa kita katakan untuk mengingkari perasaan. Padahal sakit hati & benci sama saja.
Tak ada gunanya kita berpura2 tak punya masalah dgn emosi kita. Mengakui adalah hal penting, agar kita merasa bertanggungjawab untuk segera mengatasinya.
Sebab rasa sakit h...ati bagaimanapun kecilnya adalah penyakit yang mengganggu, yang bila tak segera di obati akan menjadi kerikil2 yang mengganggu dalam kehidupan kita.

23. Kebahagiaan adalah api suci yg tidak pernah padam, yg merupakan semangat hidup, ketika anda ingin meraihnya api tersebut akan selalu menyertai anda, ketika anda ingin melepaskannya maka api itu akan padam selamanya....

24. miLiki hati yang tak pernah membenci….
sebuah senyuman yang takkan pernah pudar…
sebuah sentuhan yang takkan pernah menyakiti..
dan….
sebuah kasih sayang yang takkan pernah berakhir…

25. Manusia adalah Ciptaan Tuhan yg paling unggul dari segala mahluk dibumi dengan Hati Nurani, Akal Budi dan Kehendak Bebas, tp semua ini menjadi Incaran dan kerap Diracuni si Iblis dan Manusia Cenderung menjadi Jahat. Tapi dalam menggunakan hak Bebas itu tetap ada Hukuman dan Kosekwensinya, karena itu Jagalah Hati dgn Kewaspadaan dan terus Melekat pada Perlindungan NYA.

26. Banyak orang yang ingin berubah. Mereka bertanya dan minta tolong. Saat solusi diberikan, mereka membuat alasan bahwa solusi tersebut bukan untuk mereka....Sungguh, perubahan tidak akan terjadi sampai Anda sendiri yang mengambil keputusan untuk berubah.......

27. “jadikanlah pikiranmu setajam pedang. Jadikanlah hatimu sebening embun pagi, jadikanlah ototmu sekuat baja” karena setiap kesuksesan di dunia ini hanya dapat diperoleh dari “belajar, pengendalian diri terhadap hawa nafsu dan kerja keras”

28. Janganlah merasa terlalu kecewa, tetapi jalanilah hidup setiap saat dengan sepenuh hati kamu. Apapun yang mesti kamu lakukan, lakukan dengan kebaktian penuh. Miliki iman pada Tuhan dan rencana agung seluruh alam semesta

29. Langit akan selalu terlihat mendung dari balik jendela yang kotor dan berdebu. Hidup ini akan terlihat suram bagi orang yang selalu memiliki pandangan negatif terhadap semua hal. Sebab dia tidak pernah mensyukuri dan menyadari betapa sering sebetulnya Tuhan telah memberikan dia berkah sama seperti jendela kotor tadi ya...ng terus menerus menghalangi cahaya matahari yang ingin masuk.

30. Kejujuran adalah batu penjuru dari segala kesuksesan,Pengakuan adalah motivasi terkuat.
Bahkan kritik dapat membangun rasa percaya diri saat“disisipkan” diantara pujian.

31. Janganlah kita mencari perhatian orang dgn kebohongan2 , sesungguhnya kita akan hidup tenang dgn bersikap Jujur. kalau kita melakukan kebohongan2 dgn Seri Pertama maka akan terus melakukan dgn Seri2 selanjutnya dgn lebih berani lagi.

32. Sebenarnya tak ada “dosa kecil” bagi mereka yang betul2 menghindar dari kesedihan dan tak ada “amalan besar” bagi mereka yang betul2 mengejar kebahagiaan
karena dosa adalah magnit kesedihan dan amal adalah fatamorgana kebahagiaan.
Mari perbanyak berbagi kebahagiaan.

sekedar kata-kata bijak dan tausiyah. Bag 3

-Siapakah yg lebih baik perkataannya dr pada org yg menyeru kepada Allah, mengerjakan amal yg shaleh & berkata “sesungguhnya aku termasuk orng2 berserah diri’. (QS. 41: 33)

-Bagi akhawat yg sdang haid jangn makan ES karna membuat vdarah tidak keluar semua dan menjadi miomkista, bagi laki2 hindari pelega hidup yg diisep, ia mengakibtkan tersumbatnya pembuluh darah, krn bisa mengakibatkn bengkaknya kelenjer prostat. (
-Cukup seseorang itu dikatakan alim jika ia merasa takut kpda Allah & cukuplah seseorang dikatakan bodoh jika ia merasa ujub dgn amalannya sendiri. (
-Cahaya Hikmah: ada empat pelajaran yg harus kita perhtikan dalam islam, di antaaranya: etika (adab), estetika (seni), sikologi (kejiwaan), metafisika (ghaib).

-Hidup yg indah buknlah Hidup yg tanpa rintangan&tantangan, Hidup yg indah bukanlah Hidup yg tanpa cobaan & ujian. Tetapi sesungguhnya Hidup yg Indah adlah hidup yg di bumbui rintangan, cobaan, & ujian dan kita mampu mengatasinya sehingga tercipta kebahagiaan itu.

-Cahaya Hikmah: Akhlak a/istilah u/ tabiat yg mengakar dalam jiwa dan melahirkn tingkah laku dgn sendirinya tanpa dibuat-buat. Akhlak merupakan potret manusia. Sebagian konsekwensi akhlak mulia i/pelakunya mudah mengerjakan sesuatu, disukai byk orng, masalh dgn org disekitarnya lebih sedikit, jiwanya damai, hidupnya bahagia dan memuaskn. (TC)

-Jika kita sakit, sedih, gelisah, bhkan hati merasa tdk tenang maka wudhulah, sholat, lalu bclah ar-quran niscaya kita akan mendapt ketenangn. Dan kami turunkn dr al-Quran sesuatu yg mnjdi penyembuh dan rahmat bg org2 yg beriman. (QS. Al-Isra’: 82).

-Induknya dosa ada tiga, SOMBONG, TAMAK, DENGKI. Sifat sombong berasal dari Iblis yg di laknat karena ia tidak mematuhi perinth Allah untuk bersujud bersama malaikat. Sifat TAMAK bersal dari dari Adam yg telah mendorongnya memakan buah terlarang di syurga. Sifat DENGKI bersal dari Qabil yg menybabkan ia membunuh saudaranya dan menjadi kafir karenanya. (TC)

-Allah menguji keikhlasan dlam kesendirian, Allah memberi kedewasaan ketika masalah berdatangan, Allah melatih ketegaran dalam kesakitan. Allah memberi kemudahan dibalik kesulitan, dan hanya pada-Nya harapan & dbahagia bertumpu.

-Allahumma amiin, robbi yaasir wa laa tu’assir. Robbi atmim bil khoir.. fa yassir kullu umuuri wa umuuri haadza akhi yaa robbal ‘aalamiin.

-ukhuwah itu bukan berjalan seperti gunting, meski lurus tapi memisahkan yg menyatu. Ukhuwah itu berjalan seperti jarum, menusuk & menyakitkan tapi menyatukan yg terpisah.Berukhuwah bukan hanya u/bersenang-senang tapi saling mengingatkan & menegur dgn jujur saat lupa & untuk sama belajar. (Icha KARisma)

-Mahatma Gandhi: Hindarkanlah 7 dosa orang-orang yg melanggar prinsip dan menodai hati nuraninya; 1) kekayaan tanpa kerja (wealth without work). 2) kenikmatan tanpa suara hati (pleasure without conscience). 3) pengetahuan tanpa karakter (knowledge without character). 4) persagangan tanpa etika ( commerce without morality). 5) ilmu pengetahuan tanpa kemanusiaan (science without humanity). 6) agama tanpa pengorbanan (religion without sacrifice). 7) politik tanpa prinsip (politic without principle).

-Apabila anak Adam mulai beramal di pagi hari, seluruh anggota tubuh mempercyakn lisan (agar berhati2). Mereka berpesa, wahai lisan, bertaqwalah pada Allah dlm mbwa kami, kami bergantung padamu, jk kamu lurus km pun ikut lurus. Jk kamu bengkokk km pun bengkok. (HR. Turmudzi dr Abi Sa’id al-Kudri)
-Orang yg tahajjut belum ikhlas tahajjutnya jika merasa lebh mulia dr pada org yg tdak tahhjut, org yg puasa belum ikhlas puasanya jika mersa lebih mulia dr org yg tidak puasa, orang yg berbuat bik belum ikhlas kebaiknnya jika merasa lebh mulia dr org yg tidak melakukn kebaikan, krena salh satu ciri keikhlasan adalh ketika ki melakukn ibadah, nmun mersa kurang sempurna dihadapn Allah dan jauh dari sikap merendahkan orang lain,

-Kegagalan bukan hanya kesuksesan yang tertunda tapi belum sesuainya rencana kita dgn rencana Allah dan sebaik-baik rencana adalah rencananya Allah, smoga aktifitas kita dapat keberkahan dan keridhoan Allah bukan sekedar mengejar kesuksesan dalam pandangan manusia. Kusrin. UIN BDG

-Sungguh menakjubkan urusan perkara orang mukmin, semua kondisinya dalam keadaan baik, dan itu hanaya pada seorang muslim, ketika ia ditimpa kebaikan ia bersyukur dan itu adalah baik baginya, dan bila ia ditimpa musibah/keburukan ia bersabar dan itu dalah baik baginya (HR Muslim).
-Sesungguhnya adalah hak Allah mengambil dan memberikan sesuatu. Dan segala sesuatu disisi-Nya dibatasi oleh ajal yang ditentukan, oleh karena itu bersabrlah dan carilah ganjaran dr Allah (dgn musibah itu). (HR. Bukhari dan Muslim).

-Sebatang pohon akan mjd patung yg bagus ditangan pemahat, Besi yg keras akan jadi pedang yg tajam di tangan orang yg ahli membuat senjata. Satu kata akan menjadi bait-bait puisi yg indah bagi para penyair. Apapun itu akan jd indah jika dipegang oleh ahlinya...Dan kita yg tak bisa apa-apa hanya bisa menjadikan air mata sebagai rasa penyesalan, berdiri dgn harapan, ruku, dgn ketabahan, sujud dgn kerendahan diri di hadapan-Nya (Allah SWT). TC
-Sesunggunhnya pada hari kiamat tdk akan bergeser kaki seorng hamba hingga ditanya 4 perkara. Tentang umurnya untk apa ia gunkan, tntg ilmunya dijlan apa ia amalkan. Tentnag tubuhnya tuk apa ia gunakan, dan Tentang hartanya dari mana ia dapatkan dan di jalan apa ia habiskan. (HR. Tirmidzi)

-Jangan pernh merasa jauh dari Allah, Dia sangat dekat bahkan lebih dekat dari urat leher kita, Dia menyaksikan tingkah laku kita, Dia tak pernah berhenti mengawasi kita, Dia Maha Mengetahui yg tersembunyi dalm hati, Dia mengatur segalanya yg belum dan yg sudah teradi . Di saat kita lupa padanya Dia tak pernah lupa pada kita, Di saat kita mengkhianati-Nya, Dia selalu menanti kita untuk bertaubat dan kembali di jaln-Nya. TC

-Kamu tahu kenapa hatimu diciptakan dalam dadamu? Karena Allah ingin kamu menjaganya dan tidka membiarkan orang lain menyentuhnya sebelum waktunya, Kamu tahu kenapa ada air yg keluar dari matamu tiap bersedih?karena akan ada seseorang kelak yg jika kamu menangis, ia akan mengahpusnya dipipimu dan mengantinya dengan senyuman yg indah, Kamu tahu kenapa Allah menciptaka di antara sela-sela jarimu? Karena suatu saat Allah akan mengirimkan seseorang untk memenuhi ruang kosong itu dgn mengenggam ruang tanganmu dan membawamu melangkah bersama menuju cinta-Nya..-----Indah Bukan?------

-Enam kesalahan penyabab penuaan dini; 1). Mengerutkan kening; 2) Menggosok mata; 3) Membuang ingus terlalu keras; 4) Mengerutkan bibir; 5) Bertopang dagu; 6) Gunakanlah kecamata hitam ketika terik matahari. Solusinya Terapi hujan. Top- BRC


-Ada masanaya hati sedih & bahagia. Ada masanya jiwa gundah & tenang. Ada masanya menangis dan tertawa. Ada masanya iman naik & turun . Namun; tak ada masanya Allah meninggalkan kita, semoga Allah tetap mengokohkan kaki2 kita untuk tetap melangkah di jalan-Nya. Sampai kita berkumpul di jannah-Nya. Amiin TC

-Sesungguhnya org-orang yg mengatakan? Tuhan kami ialah Allah, kemudian mereka meneguhkan pendirian, maka malaikat akan turun kepada mereka (degn mengatakan)? Janganlah kamu mersa takut dan mersa sedih, bergembiralah kamu dengan (memperoleh) syurga yg telah dijanjikan Allah kepdamu. (QS. Al-Fussilat; 33).

-Hidup yg indah bukanlah hidup yg tanpa rintangan & tantangan. Hidup yg indah bukanlah hidup yg tanpa cobaan & ujian. Tetapi sesungguhnya Hidup yg indah adalah hidup yg dimumbui rintangan, cobaan & ujian dan qita mampu mengatasinya sehingga tercipta kebahagiaan. DK 1.

-Orang2 yg mengingat Allah sambil berdiri, duduk, atau berbaring, dan mereka memikirkan tentang penciptaan langit dan bumi (seraya berkata). Ya tuhan kami, tidaklah engkau meciptakan semua ini sia2; Maha Suci Engkau, lindungilah kami dr azab neraka, ya Tuhan kami, sesungguhnya org yg engkau masukkn keneraka, sungguh Engkau tlah menghinakan nya, dan tdk ada seorang penolongpun bg org yg zalim (QS. Ali-Imran: 191-192).

-Orang2 yg menafkahkan hartanya di malam dan di siang harinya secara tersembunyi dan terang2an, maka mereka mendpat pahala di sisi Tuhannya. Tidak ada kekhawatiran terhadap mereka dan tidak (pula) bersedih hati (QS. Al-Baqorah: 274).

- Awali hr dgn kekuatan hati, agar hidup semakin berarti, ketika sang waktu mulai mengukir ruang hidup melalui rotasi,, ketika itu ribuan tetes air mata dan kebahagiaan datang silh berganti.. Dan semua itu kan menjdi memori yg kan slalu terpatri... ketika Allah memberi kesempatan untuk belajar dr ujian, maka saat itulah Allah menilai keimanan diri,,,

-Harta itu tdk akan berkurang krn di shodakohkan, Allah tdk akn menambah seorang hamba yg suka memaafkan kecuali kemuliaan. Dan tidaklah seseorang itu berlaku tawadhu’ kepada Allah kecuali Allah meninggikan derajatnya. (HR. Muslim).
-Saatnya u/berbgi d pg hari, suatu keindahan bg kita ktika kta bisa berbgi rezeki, kenikmatan, kebahagiaan, motivasi, hikmah, nasehat, dan bertegur sapa,smoga kita termsuk gologan org2 yg di doakan oleh para malaikat,,,smoga diganti hartanya...

-Aku mengamati smua sahabat & tdak menemukan sahabt yg lebih baik dr pada sahabat yg menjaga lidahnya, Aku memikirkan tentng pakaian tetpi tdk menemukan pakaian yg lebih baik dari pd taqwa, Aku merenungkan tentg sgala jenis amal baik dr pd memberi nasehat baik,,, Aku mencr sgala bentuk rezeki tp tdk menemukan yg lebh baik dr pada sabar,,, (Umar Ibnu Khattab).

-Perbaikilah hubunganmu dengan Allah maka Allah akan memperbaiki hubunganmu dengan manusia. Perbaikilah akhiratmu Allah akan memperbaiki duniamu.
-Setiap amal perbuatan memiliki semangat dan setiap semangat memiliki masa futur (kurang semangat), Sipa saja yang masa futurnya menuju Sunnahku, maka dia telah berjalan di atas petunjuk, dan siapa saja yang masa menuju kepada selain Sunnahku, maka dia tlah binasa (HR. Ahmad).

-Sebaris doa untukmu sahabat, Smoga Allah mengabulkan do’a2mu, Mewujudkan sgala harapan & asamu, Meluaskan Ilmu & Rezekimu, Memberkahi umurmu, Men yempurnakan pahalamu, Menggugurkan dosa2mu, Memuliakan wajahmu, Meninggikan derajatmu di Dunia & Akhirat, Menempatkanmu di jananatul Firdaus bersama orang2 yang diridhoi-Nya..Allahumma Aamiin.

-“Belajar bersyukur meski tak cukup, Belajar Ikhlas meski tak rela, Belajar taat meski tak Berat, Belajar sabar meski terbebani, Belajar memberi meski tak seberapa, Belajar Mengasihi meski disakiti, Belajar tenang meski Gelisah, Belajar percaya meski dkhianati, Mudah2an kita di golongkan dalam orang2 pandai bersyukur dan slamanya haus akan ilmu2 Allah ...Belajar & Teruslah belajar.

-Ibrahim Ibnu Adham melihat seorang yang tampak pada wajahnya seperti sedang ditimpa kesusahan dan kesedihan. Lalu bertanya kepada orang itu. “Aku ingin mengajukan tiga pertanyaan kepadamu, Tolong dijawab”. Apakan dalam alam semesta ini ada sesuatu kejadian yang tidak dikehendaki oleh Allah?. Tanya Ibrahim. Orang itu menjawab , “Tidak” Apakah pernah rezekimu yang pernah ditakdirkan oleh Allah dikurangi-Nya?”Tidak” jawab orang itu lagi. “Apakah umurmu yang telah dicatat oleh Allah dikurangi sedikit?. Di jawabnya, “Tidak” Lalu Ibrahim berkata lagi, kalau demikian mengapa kamu susah dan sedih?...

-Jika sendiri janganlah merasa sepi...ada Allah yang sedang mengawasi, Jika sedih janganlah pendam dalam hati...ada Allah tempat berbagi...Jika susah janganlah merasa pilu...ada Allah tempat mengadu...Jika gagal janganlah putus asa, ada Allah tempat meminta...Jika bahagia janganlah menjadi lupa...ada Allah tempat memuja...Ingatlah Allah slalu, ukirkan nama-Nya dihatimu...Rindui Dia setiap langkahmu..cinta pada-Nya harus no.1 dan jangan pernha dimadu...Allah slalu bersamamu, menjagamu, dan slalu senantiasa berikan yang terbaik dalam hidupmu...

-2 Kalimat, ringan di lisan, berat di timbangan, dicintai ar-rahman, Subhanallah wa bihamdihi,,subhanallahil ‘adzim (Muttafaq’alaih).

-Fudhail bin Iyadh berkata: Lima tanda penyebab penderitaan/kesengsaraan; kerasnya hati, jalangnya pandangan, sedikkitnya perasaan malu, ambisi terhadap dunia dan panjang angan2.

-Orang yang banyak mencari fadhilah amalan sunnah tapi tidak menyempurnakan amalan wajib bagai pedagang yang rugi tapi ingin mencari keuntungan (tambihul Mughtarin: 159).

-Dalam bahasa Arab ada 4 perbedaan kata AMIN yaitu: 1) Amin (alif dan mim sama2 pendek) artinya Aman,tentram. 2) Aamin (alif panjang dan mim pendek), artinya meminta perlindungan keamanan. 3) Amiin (alif pendek & mim panjang), artinya Jujur terpercaya. 4) Aamiin (alif & mim sama2 panjang), artinya Ya Tuhan, kabulkanlah Doa kami. Sebisa mungkin hindari kata Amien karna itu digunakan oleh penyembah berhala.

-

sekedar kata-kata bijak dan tausiyah. Bag 2

-Sahabt ketika embun d dedaunan mulai mencair myejukkan hari, mari kita niatkan hr ini u/ mempersembhkan sgala yg terbaik. Menyemaikan pesona keagungan dan keindahan islam dsetiap sendi aktftas kita.. Semagta shbat..biarkan Allah dab Malaikat yg melhat sgala pekerjaan kita……. Jgn pernh berhnti mengepakkan sayap. Biarkan smua cobaan membuat Qt kuat. Biarkan derasnya terpaan gesit berkelit. Biarkan jiwa2 optmis membuat qt bijaksana menyikapi hidup. Biarkan jiwa2 sabar mnjd penyejuk d tengah sgala duka. Hingga kelak akan terwab “Mengapa PERJUANGAN itu PAHIT?. Karena SURGA itu MANIS”.

-Kemaren a/sejarah, hari ini a/hadiah, dan esok a/misteri. Mari qt sambut hari ini dngn senyuman..mari sama2 qt luruskan niat, sempurnakan ikhtiar dsertai tawakkal. Smoga hari ini qt termasuk org yg lebh baik. Amiin. Keep SMANGAT…..

-Suara BsPI: “Boleh jadi kamu membenci sesuatu padhal itu yg terbaik bagimu, dan boleh jd kamu mencintai sesuatu padahal itu buruk bagimu”. (QS: Al-Baqarah: 126)..>Oleh karna itu tangis&tawa, senang&susah, mudah&sulit, pahit&manis…dan semua hal itu merupakan Takdir Allah SWT yg terbaik bagi qt semua… Indra A. STIKES BDG

-Ambillah waktu tuk berfikir, karna itu a/ sumber kekuatan, ambilah waktu u/bermain karna itu a/rahasia masa muda, ambillah waktu u/membaca karna itu a/sumber kebijaksanaan, ambillah waktu u/berdoa karna itu a/kekuatan terbesar dibumi. Ambillah waktu u/bersahabat karna itu a/jalan menuju kebahagiaan.

-Melngkah ke arah perjuangan berarti rela dalam kepahitan. Biarlah diri menangis, terluka, kecewa, asal tetap berada d jln Allah SWT dari pada mati tanpa mujahadah. Qt tak sanggup slmanya terluka, tapi ingtlah stiap tetesan darah dari luka&air mata adalah mahar qt ke surga-Nya. Jk ditanya kenapa perjuangan itu pahit?, jawab ”karna Surga itu manis”.
-Ketka qt memohon kekuatan, Allah beri kita kesulitan2 agar Qt kita kuat. Ktk qt memohon kebijaksaan, Allah beri qt masalah u/diselesaikan. Ktk qt memohon kemakmuran, Allah beri qt tubuh&akal u/belajar dan bekerja. Ktk Qt memhon keberaniaan, Allah beri qt bahayau/diatasi. Ktk qt memhon keluasan rezeki, Allah beri qt kesempatan u/beramal. Ktk qt memohon kebahgiaan, Allah hidupkan qt bersama org2 yg tersenyum tulus saat penderitaan menimpanya. Allah Maha Tahu apa yg terbaik u/hamba-Nya.
-Sahabat, tak ada yg slamax abadi, bahkan usia bumipun punya masa tiada. Begtu pula nafasmu, yg memburu u/sebuah kerja dan genggaman tangan kita yg kn tiba akhirnya. Apakah kau lelah, Apakah kau jenuh. –Ketika kau rasakan lelahnya raga akan kerja yg tiada hentinya, maka bagiku a/sebuah hadiah dari Allah u/waktu yg terhindar dari sia-sia.-Ketk kau fikirkan felikx masalh yg tak kunjg selesai, maka bagiku kau sedang menabung kesabaran. –Ketka kau muak meliht saudaramu yg belum ideal, maka bagiku dia sedang memberimu bonus, rasa empati yg mahal. –Ketka keadaan membuatmu merasa berjuang sendirian, maka bagiku a/kesempatan jadi “tentara” yg paling mengerti /menguasai medan laga. TAK BYK YG BISA KU BERIKAN, HANYA DGN KATA-KATA.

-Hidup manusia akan dihadapkan pada pilihan, namun apa pun pilihan yg disajikan dari Allah, pilih sesuatu yg membuat qt semakin taat pada Rab-qt,. Pilihlah hal-2 yg qt ikhlas tuk melakukannya. Pilhlah yg membuat qt slalu bhgia. Pilhlah hal yg membuat qt menuju kebaikan. Pilhlah hal yg membuat Rabb qt semakin mencintai qt…..Slamat berjuang…

-Mungkin kita pernah merasa susah&sempit dlm hidup, itu a/bagian dari rahmat Allah agar kita bisa mersakan suasana senang dalm hidup. Kita pernah duka & bencana dalam hidup, itu a/bagian dari kasih sayang Allah, agar kita mengerti cara bersyukur dan berterimakasih pada-Nya, agar kita belajar menghargai & memelihara nikmat & karunia-Nya, agar kita lebh hati-hati dalm mnggunkan berbgai kenikmatan-Nya. Allah Maha Tahu apa yg kita butuhkan.

-Ketka kerjamu tidak dhargai, maka saat itu kau sedang belajar ketulusan. Ketika usahamu di nilai tidak penting, maka saat itu kau sedang belajar ke ikhlasan. Ketika hatimu terluka saat itu kau belajar tentng memaafkan. Ketika kau harus lelah & kecewa, maka saat itu kau sedang belajar tetg kesungguhan. Ketika kau merasa sepi & sendri, maka saat itu kau sedang belajar ttg ketangguhan. Ketika keberadaanmu tidak di akui, maka saat itu kau belajar berjiwa besar. Sambutlah hari ini dng senyuman terindah yg kita miliki., hari kita a/hari ini.

-Begitu byk warna dalam perjlanan kita, adanya yang ttp bertahan&semangat. Namun tdak sedikit yang pergi meninggalkan. Beginilah jalan dakwah yg panjang mengajarkan kita ttg ukhwah, ttg pengorbanan&keikhlasan. Kdang kesal, kadang lelah, kadang penuh canda tawa. Tak kuat rasanya tuk bertahan, tap sayang tuk ditinggalkan. Kadang hatiku bertanya, ya allahkapan kaki kami bisa beristirahat dari jalan ini?. Lalu Allah akan menjawab” Ketka kaki-kaki kalian menginjak SURGA.”
-Berapa tahun lamanya kamu tggl di bumi. Mereka menjawab; kami tggl di bumi sehari atau ½ hari, maka tanyakanlah kepada orang yang menghitung. Allah berfirman kamu tidak tggl di bumi melainkan sebentar saja, kalau kamu mengetahui (QS. al-mu’minun : 112-114). Tanpa kita sadari, kita sering menyia-nyiakan waktu. Padahal waktu trus berputar sehigga kadang penyesalan yg kita dapat. Kehidupan ini terlalu pendek tuk disia-siakan.

-Jika matahari belum lelah memancarkan sinar ke ujung tatatsurya, mestkh kita lelah menebar manfaat pada setiap manusia?. Jika bumi tak berani berhenti berputar sebelum kehendak-Nya, mengapa kita berani-beraninya mengizinkan lintasan pikiran untuk sejenak melepas beban dakwah sebelum janji-Nya. Matahri dan bumi jg ciptaan-Nya, sama seprti kita, mereka punya beribu alasan untuk menghancurkan manusia yg slalu berbuat maksiat, tp ketaatan menuntut mereka bersabar…smoga begitu juga dengan kita.

-Jangn pernah mengeluh “LELAH” katakan “LILLAH”. Jgn pernah berkata “LEMAH” katakan “UMMAH”. Jgn pernah berhenti, berhenti itu jika kita mati.

-Barang siapa yg dikehendaki Allah dapt hidayah , Dia akan melapangkan dadanya menerima Islam. Dan bagi siapa yg dikehendaki Allah sesat, Dia jadikan dadanya sempit&sesak.” (QS;6 : 125).
-Renungan Hasan Al-Bisri berkata’’ aku tahu kematian menantiku, maka aku persiapkan amal untuk berjumpa dgn-Nya,kematian adalah suatu kepastian dia adalah musibah . namun yg lebih besar , yaitu lupa kematian, dan alangkah bodohnya kita. Kita tau kematian tap tdk mempersiapkan amal. Justru kita bayk maksiat dan dosa. Bakal kemanakah tempat kita setlah kematian. Sorgakah? Atau neraka yg lebih pantas, Maka beramallah.

-Jika semua yg kita inginkan kita miliki, dr mana kita belajar keikhlasan, jika smua yg kita minta terpenhi, dr mana kita belajr kesabaran, jika doa kita langsung dikabulkan dari mana kita memaksimalkan kemampuan yg diberikan pda kita?. Jika kehidupan kita slalu bahagia, darimana kita mengenal Allah lebh dekat. Tapi yakinlah sgala ketentuan-Nya adalh yg terbaik u/hambanya Dia lah Allah zat yg Maha Pengasih&Maha Penyayang.

-Mari kita setting NIAT, Upgrade IMAN, Dowload SABAR, delete DOSA, Approve MAAF&Hunting PAHALA.. Agar kita Getting GUEST LIST Masuk SURGA-Nya…Pulang ke Syurga pake mobil JIHAD, berbahan bakar ISTIQMAH, dgn sopir KEIKHLASAN, lewat jalan IMAN, jgn lupa bawa peta Al-QURAN&SUNNAH, dan bekal TAQWA…

-Kata yang indah adlh Allah, Lagu yang merdu adlh Adzan, Media yang terbaik adlah Al-Quran, Senam yang sehat adlh Sholat, diet yang sempurna adlah Puasa, kebersihan menyegarkan adlah Wudhu, perjalanan yang indah adlh Haji, khayalan yang baik adlah ingat akan Dosa&Taubat.

-Bagi siapa berpuasa pd bulan Ramadhan&mengetahui batas2nya ia menjaga diri dari segala apa yang patut di jaga, dihapuskan dosanya yg sebelumnya” (HR. Ahmad)

-Serng kita berkata yg tidk benar, serg kita bersikap yg tdak wajar, terlalu sering kita berbuat yg melampuai batas & terlalu byk kesalahan yg aku lakukan

-2 hal yg paling byk memasukkan orang ke syurga, yaitu Taqwa dan Ahklak mulia. 2 hal yang paling byk memasukkan ke dalam neraka, 2 lubang mulut dan farji. (Al-Hadits). Tingkatkan ketaqwaan yg berbuah kebiasaan baik dan jaga lisan kita dari syahwat farji.

-Cahaya Hikmah: Sikologi, kenapa orang yg rajin beribadah teelihat tenang dan menenangkan orang yg melihatnya? Jawabannya adalah ketika seseorang mendekatkan diri kepada Allah mk otomatis ia telah memperbaiki dirinya secara lahir dan bathin, dari org seperti itu, kita bisa melihat ketenangan jiwa dan kemulian akhlak yg dimilikinya, buah dari ibadah yg ia lakukan karena setiap kebaikan akan membentuk jiwa pelakunya untuk lebih baik... (TC)

-Cahaya Hikmah: Pernikahan bukan sebuah keinginan namun sebuah keberaniaan u/mengambil tanggung jawab & kesiapan u/berjuang. Bisa juga menjadi sebuah pilihan, sebab ada byk cara jika hanya sekedar u/menunjukkan rasa simpati, kasih sayang & cinta. Dan nikah a/cara paling “cerdas” untuk itu. (TC).

sekedar kata-kata bijak dan tausiyah. Bag 1

SEKEDAR SMS, Katanya….
(ini SmS HP saya sony ericsson j230i)
-Hidup adalah UJIAN dan yang sukses adalah yang lulus dengan nilai terbaik sesuai standar penilaian Allah.. (Aa Gym).

-Hidup mengajar kita tentang makna BERSYUKUR di waktu fajar, KERJA KERAS di terik siang, TERSENYUM senja menjelang, serta merasa damai ketika terlelap dalam malam, DIA tau lelahnya ragamu hari ini. DIA jg tahu berkurangnya jatah bersantai yang harus kau nikmati. DIA sgt tahu, bahkan lbh dari yg kau tahu. TETAp SEMANGAT!! Raih kebahagiaan hidupmu d dunia & akhirat slg qt dibri kesempatan olh –Nya…smg Qt bsa…Amin.

-Sebening embun ukhwah terbina, sedalam samudra persaudaraan terjaga, menata diri dengan doa&usaha, smoga firdaus m’njadi tempat Qta.”Amiin…Selamat menanti waktu kemenangan, Taetaplah smangat mnata hati&hidupmu. Smoga brada dlm stiap nafas Qta & dlm aliran darah Qta..Amiin.


-“Bukan kematian yang kutakuti, melainkanmenyia-nyiakan waktu, karna kematian hanya memutuskanku dgn dunia, tapi menyia-nyiakan waktu memutuskanku dgn Allah dan surga”. (Imam Syafi’i).

-Ibn Munkadi berkt: Kelezatan dunia ni tggl tersisa 3 perkara: Qiyamul lail, berjumpa dgn ikhwan (saudara seiman/seaqidah), dan sholat berjamah.

-Berbahagialah orang-orang yang disibukkan oleh aib-aib sendiri dari pada aib-aib orang lain.


-“Apa yang ada disisimu akan lenyap, dan apa yang ada disisi Allah adalah kekal.”(QS. An-Nahl: 96). Yang menjadi milikmu, adalah yang kau berikan untuk Rabb-mu……….

- Hal yang baik adalah berbekal dengan ilmu, Siapa yang meras cukup dengan ilmu yang dia milki dan puas dengannya shg tidak mau mendengar pendapat orang lain, kemudian terlalu membesarkan dirinya maka dia akan terhalang dari memperoleh manfaat. Dgn terus membaca dan belajar, akan tampaklah kekurangan dan kesalahannya…(Imam Ibnu Jauzi).


-“Seharian sudah kita beramal …maka hisablah amal tersebut …apakah kita menemukan kebaikan dari amal kita, maka pujilah Allah SWT karna itu adalah karunia-Nya yang paling besar n mohonlah ampunlah supaya ia menerimanya. Tapi…apabila kita menemukan keburukan dari amal kita…maka mohon ampunlah pada Allah SWT…karna ampunan-Nyalah yang kita harapkan…
-Dalam Hidup tak ada yang tak mungkin, yakinilah apa yang kita dikatakan dalam hatimu, karena hati adalah kejujuran,percaya dirila alam menyongsong hari depanmu, jangan pernah engkau berfikir kalau jalanmu buntu, dalam setiap masalah pasti ada titik terang.

-Liqo/halaqoh adalah tiang-tiang penyangga agar bangunan dapat berdiri kokoh, Sedang pondasi adalah keimanan dan keislaman, Sedangkan atap dan perabot di dalamnya rumahnya adalah penyerta dalam usaha tarbiyah qita, Semakin baik dan lengkap pulalah rumah tersebut. Semoga Allah menjaga tarbiyah qita…

-Jangan biarkan persoalan hidup membelenggumu, Allah menjadikan persoalan bukan untuk menyiksamu, tapi Allah sedang mendidikmu untuk jadi orang kuat. Hadapilah setiap persoalan dgn kesungguhan karena pertolongan Allah beserta usaha kerasmu…’’Laa Takhof wa Laa Tahzan.

-Jadikanlah telinga disetiap bagian dirimu, setiap atom wujudmu, dan engkau akan mampu mendengar kapanpun…Beri setiap orang telingamu, tetapi sedikit suaramu. Ambil kecaman setiap orang, tetapi hati-hatilah penilainmu…(William shakaespare).

-Barangsiapa yang bertawakkal kepada Allah SWT niscaya Allah akan mencukupi kebutuhannya. (At-Thalaq: 3). Semakin ragu dan berpaling dari dari Allah semakin merasa kurang&tak pernah cukup.

-Di satu malam yg hening, diri ini mulai merebah, mencoba menghayati segala yang terjadi hari ini, mencari hikmah di setiap peristiwa yg ku alami, mengenyahkan sgala kepenatan dunia, menuju ketenangan jiwa bercengkrama dgn cakrawala semesta, membuka tabir kebesaran sang pencipt..slamat malam smoga Allah menaungi pembaringan kita dgn Rahmat-Nya.


-Siapakah yg lebih baik perkataannya daripada org yang berdakwah, menyeru kepda Allahdan berbuat kebaikan,serta berkata aku ini termasuk orang-orang yang berserah diri’ (QS.Fussilat:33), mengapa surga tu terasa begtu JAUH, Apakah kebaikan begtu sulit dijlankan tau kemaksiatan begitu DEKAT..Nau…Allah Maha Tau Dia Maha Pengampun. Smoga kita bisa termsk hamba yang beruntung…

-Metode Minum Air. “tepat waktu tuk minum air akan memaksimalkan efektifitasnya pada tubuh kita (manusia). 1). Dua gelas setelah bangun tidur akan membantu mengaktifkan organ-organ internal. 2) Satu gelas air-30 menit sebelum makan membantu pencernaan. 3)Satu gelas air sebelum mandi membantu menurunkan tekanan darah. 4) Satu gelas air sebelum tidur, untuk mengatasi dari strook atau penyakit jantung.

-Orang-orang beriman sellu punya cara tersendiri u/ment hatinya. Meski berlawanan dgn apa yang ia terima dalam kehidupan. Ktk ia mndapt musibah, air matanya menetes tap hatinya terilhami untuk mnyakini bahw apa yang d berkan Allah padanya pasti yang terbaik . Fisknya mgkin lelah, pikrnnya penat, tp tdk dgn htinya yg terus yakin bahwa bl ia di uji Allah, itu adlah tanda Allah msh syang padanya. SEMANGAT ALLAHU AKBAR.

-Biarlah Allah sj yg mymgti Qt, Shgga tampa dsadari setiap perstwa mjd teguran atas khilaf Qt.ckplh Allah sj mmlhara keteknan qt Karn pehtian mansia terkadang menghaytkan keikhlasan qt. Smga Allah mnjdkn qt pribadi yg bermakna. Yg jk berbaur Qt mampu meymagti yg lain & jk sndr mampu mgatkan diri qt sndri.

-“Teman membrimu senyuman. Tapi shabt mmberimu kebahagiaan. Teman akan menceritakan yg tdk benar ttg dirimu. Tapi shbt akan tutup mulut dgn keslhanmu. Teman hanya menerima kelebhnmu. Tapi shbat akan menerima kekurangannya. 1000 teman dtg saat kamu tertawa bahagia. Tapi seorang shabt akan dtg saat kau berderai air mata”. )

-Lakukanlah kewajibanmu pda Allah dan semampumu tnpa kau hiraukan apakah orang lain telah melaksankan kewajibannya pada qt, karna amal Qt dinilai oleh allah, bukan karna dibalas orag lain. Dan ingatlah apa yg tlah Qt adalah apa yg tlah qt berikan u allah.

-Sesungguhnya kita benar2 tak pernah sendirian dalam hidup ini dimanapun, Allah slalu hadir, Dialah ygmenciptakan & Dia pula yg mengurus kita setiap saat….


-Tadi pg Aq bertemu dgn 3 orang sahabat, da “semangat, Sabar & Ikhlas”. Mereka ber 3 /lu t4 tggal…. Maaf, tanpa izinmu… Qu berikan alamat hatimu..Smoga mereka senantiasa slalu ada dsetiap waktumu……. Emi.

-Jgn Pikirkan dan hiraukan apa yG Allah lakukan dan berikan terhadap kita, Tapi kwatirkanlah apa yg telah kita lakukan seseuai dGn Kehendak Allah…

-Allah tlah memberikan peljaran berharga kepad kita hari ini, mulai dari bgun tidur kita, senyum qt, senyum saudara qt, kejadian disekitar kita, burng yg berkicau, semut yg berjalan bahkan daun yg berjatuhan. Adakh ibroh dan hikmah yg dapat kita ambil atau berlalu begitu saja. Rengkan sbelum kita memejamkan mata ini.

-Senyum adalah pesan kebahagian yg paling cepat sampai ke hati. Jgn menuggu bhagia tuk senyum. Tapi tersenyumlah tuk menjemput kebahagiaan itu.” Awali hari kita dgn senyuman syukur”. Menjelng hari2 kita….


-Setiap langkah adlah pilihan tapi memilih tuk tetap berada di jalan dakwah adalah keniscayaan. Karna pd hakikatnya bukan dakwah yg membutuhkan kita tapi kita yg membuthkan dakwah BERGERAK ATAU TERGANTIKAN.

-Ya Rabb..Q ttpkan semngt dan senyum u/saudaraQagar ukhwah ini tetap terjalin. Lindngilah ia dgn Cinta-Mu agar ia senantiasa terjaga dan Istiqmah di jalan-Mu.. Shabat tegur aQ di saat aQ mulai sombng, ingtkan aq dsaat mulai angkuh, sadarkan aq disaat Aq berbuat salah. Motvasi aq disaat mulai mengeluh….Karna Aq butuh teman seperti kalian……..

-Kehidupan a/ sebuah tasbih. Bkn tasbih namanya jk hanya terdiri satu butir, bkn hidup namanya jk hanya satu dimensi. Khidupan kan sempurna jk tlah melewati seragkaian butir kasih Allah. Suka, duka, derita, bhgia, gagal, sukses, pasang-surut. U/ melewati smua itu dbutuhkan kbranian, kesabran, kekuatan&perjuangan u/ trus meniti, berjlan&mendaki……………….

-Dua hal yg sering qt lebih2kan : “Menyesali masa lalu & mengkhawtirkan masa depan”, Qt kadang lupa bahwa qt mempyai hari ini, hari yg harus di syukuri &dmanfaatkan dgn sebaik-baiknya. Tekad u/memperbaiki diri scr baik a/ jln terbaik u/ melpkan masa depn. Krn masa depan dimulai hari ini. Semgt shabt….

-Pembicaraan kita membntu menciptakan dunia qt. Berbcralah ttg kbahagiaan, bkn ketdakpuasaan, Berbcrlah ttg harapan bkn keputusasaan, biarkan kata2 membalut luka bukan menybabkannya berdarah. Tetap jd dr sendiri yg berani mencb dan tdk menyerah…. Yg mu terbgun disaat org mersa lelah ingin menyerah….keep smile………

-